Halaman

    Social Items


Sub unit duo dari SNH48 bernama HO2 (Healthy Oranges) akan melangsungkan debut perdananya besok tanggal 7 September 2018 di Shanghai The Mixing Room, Tiongkok. Untuk menyambut debut mereka ini lagu perdana mereka yang berjudul Jika Ini adalah Cinta / Ruguo Zhe Jiushi Aiqing telah dirilis. Namun, SNH48 baru saja mengumumkan bahwa HO2 pun akan merilis EP perdananya yang berjudul 'Bixia zhi Cheng / Dream' (5/9/2018). Akan tetapi belum diketahui kapan SNH48 akan merilis EP debut HO2 ini dan isi EP pun masih belum diungkap. 

Sebelumnya penggemar menyayangkan saat BlueV diberikan sebuah EP debut sedangkan HO2 tidak. Dan SNH48 baru saja merilis lagu utama single yang sama dengan judul EP tersebut. Lagu Bixia zhi Cheng dibawakan mesra oleh kedua anggota HO2, Lu Ting dan Feng Xinduo. Dengan menggandeng penulis langganan single SNH48 'Gan Shijia' dan komposer serta produser musik Korea yakni LOOGONE\1 siap menciptakan lagu percintaan yang penuh makna.




via Anakamirikarutenani

HO2 akan Rilis EP Debut Berjudul 'Bixia zhi Cheng / Dream'


Sub unit duo dari SNH48 bernama HO2 (Healthy Oranges) akan melangsungkan debut perdananya besok tanggal 7 September 2018 di Shanghai The Mixing Room, Tiongkok. Untuk menyambut debut mereka ini lagu perdana mereka yang berjudul Jika Ini adalah Cinta / Ruguo Zhe Jiushi Aiqing telah dirilis. Namun, SNH48 baru saja mengumumkan bahwa HO2 pun akan merilis EP perdananya yang berjudul 'Bixia zhi Cheng / Dream' (5/9/2018). Akan tetapi belum diketahui kapan SNH48 akan merilis EP debut HO2 ini dan isi EP pun masih belum diungkap. 

Sebelumnya penggemar menyayangkan saat BlueV diberikan sebuah EP debut sedangkan HO2 tidak. Dan SNH48 baru saja merilis lagu utama single yang sama dengan judul EP tersebut. Lagu Bixia zhi Cheng dibawakan mesra oleh kedua anggota HO2, Lu Ting dan Feng Xinduo. Dengan menggandeng penulis langganan single SNH48 'Gan Shijia' dan komposer serta produser musik Korea yakni LOOGONE\1 siap menciptakan lagu percintaan yang penuh makna.




via Anakamirikarutenani
Load Comments

Subscribe Our Newsletter