Halaman

    Social Items

Wakatsuki Yumi & Sato Shiori Menangkan Lomba "102nd Nika Art Exhibition"


Member Nogizaka46 Wakatsuki Yumi dan member Keyakizaka46 Sato Shiori memenangkan lomba di '102nd Nika Art Exhibition / Nikaten [第102回 二科展]'.

Ini menjadi tahun keenam secara berturut-turut karya Wakatsuki Yumi memenangkan lomba 'Nikaten' dan menjadi tahun pertama bagi Sato Shiori.

Wakatsumi memasukkan karyanya dalam kategori design yang mengekspresikan poster dengan tema bebas sedangkan Sato memasukkan karyanya di kategori multigrafik yang menggabungkan foto dan ilustrasi.

Karya Wakatsuki dan Sato akan dipamerkan hari ini, 6 September 2017 di National Art Center, Tokyo. 


via Anakamirikarutenani.blogspot.com
Load Comments

Subscribe Our Newsletter